Prediksi Berakhirnya Era Komputer PC (Personal Computer)

Kecanggihan Tekhnologi di era global ini begitu pesat. berbagai macam teknologi baru bermunculan, sebut saja setelah komputer PC ada laptop, netbook, I Pad, Tablet, bahkan Blackberry. dengan semakin canggihnya teknologi tersebut juga mempengaruhi rancangan komponen didalamnya. rancangannya dibuat semakin modern dan sepraktis mungkin. dalam teknologi sejenis komputer misalnya, Perubahan cara menghubungkan prosesor ke papan sirkuit menjadi pertanda segera berakhirnya era komputer. Seperti diketahui, prosesor biasanya melekat pada papan sirkuit utama atau yang biasa dikenal sebagai motherboard.

Namun, model seperti itu diperkirakan tidak bakal lagi dijumpai. Pasalnya, prosesor untuk perangkat bergerak biasanya langsung disolder ke motherboard. Hal tersebut bisa menyebabkan konsumen yang hobi merakit komputer jadi kecewa jika ditemukan di komputer.itulah salah satu yang mengakibatkan adanya prediksi era komputer akan berakhir.

Apalagi para gamers yang biasanya suka menyesuaikan setiap komponen seperti prosesor dengan motherboard, RAM, dan kartu grafisnya. Situs Semiaccurate mengklaim punahnya era komputer bakal terjadi kala Intel mengeluarkan chip Broadwell pada 2014.

Tapi dikatakan keputusan untuk itu belum dibuat dan Intel akan tetap membuat soket untuk chip yang disebut Skylake pascamerilis Broadwell.

Artikel Menarik Lainnya



0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.

Followers

Designed by Andre Putra | Copyright of Artikel Buat Kita.

My Stats